“ittaqunnar walau bisyiqqo tamrotin: Jagalah diri kalian dari api neraka, meski hanya dengan bersedekah sepotong kurma”(Hadits Shahih, Riwayat Bukhari dan Muslim. Lihat Shahiihul jaami’ no. 114)

Saturday, August 27, 2022

Tanaman Anti Kanker

Tanaman Herbal

Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuhu,

Hai sobat blogger, pada artikel yang kesekian kali ini penulis ingin berbagi ilmu tentang tanaman apa saja yang bisa berguna untuk melawan sel kanker. Sampai saat ini penyakit kanker adalah penyakit yang sangat mematikan dan juga merupakan penyakit yang dapat menggerogoti tubuh kita secara perlahan. Sudah pasti semua orang berusaha untuk menyembuhkan penyakit kanker tersebut dengan berbagai cara, mulai dari cara medis seperti radioterapi dan kemoterapi maupun obat-obatan herbal. Kali ini penulis ingin membahas beberapa tanaman yang sudah melalui uji klinis dari institute ternama di Indonesia. Apa saja tanaman anti kanker tersebut, simak penjelasan dibawah ini.

Sunday, August 21, 2022

Kado Sepeda Buat Anakku

Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuhu,

Buat sobat blogger yang setia membaca artikel dalam diary ini, kali ini penulis ingin bercerita pengalaman pribadi yang sangat berkesan dan menurut akal normal mungkin bisa dibilang tidak masuk akal. Kejadian ini terjadi pada tahun 2011 silam di daerah Tambun Bekasi, menurut saya mungkin ini salah satu mukzizat yang Allah berikan kepada saya lewat jalan yang tidak disangka-sangka. Apa saja jalan ceritanya, sobat blogger bisa ikuti penjelasannya di bawah ini.

Wednesday, August 17, 2022

Kebenaran Manfaat Tanaman Angkung


Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuhu,

Kali ini saya ingin berbagi ilmu tentang kebenaran dari manfaat tanaman angkung. Apabila kita searching di mesin pencari google tentang tanaman angkung maka kita akan temukan tanaman angkung tersebut sama halnya dengan obat An Gong atau Angong dari China sebagai obat stroke. Bahkan kalau kita searching di toko online tentang obat stroke maka kita akan temukan obat Angong tersebut. Lantas apakah obat An Gong tersebut terbukti bisa mengobati stroke? Apakah ada hasil uji klinis yang membuktikannya? Ikuti penjelasan dibawah ini.