“ittaqunnar walau bisyiqqo tamrotin: Jagalah diri kalian dari api neraka, meski hanya dengan bersedekah sepotong kurma”(Hadits Shahih, Riwayat Bukhari dan Muslim. Lihat Shahiihul jaami’ no. 114)

Wednesday, December 28, 2016

Kisah Keadilan Umar bin Khattab dengan Seorang Yahudi

Istana Gubernur Amr bin Ash
Pada saat masa ke khalifahan Umar bin Khattab, yang diangkat menjadi gubernur di Mesir adalah Amr bin Ash. Amr bin Ash, hidupnya lebih mirip kaisar, istananya besar, pakaiannya bagus-bagus. 

Pikiran yang paling menggangu Amr bin Ash saat itu adalah disebelah istananya ini ada sebuah gubuk, reot, kepunyaan orang yahudii. Amr bin Ash berencana akan membangun sebuat masjid besar di tempat gubuk tersebut, dan otomatis harus menggusur gubuk reot Yahudi tersebut. 

7 Produk Gagal Besutan Microsoft


Microsoft dikenal sebagai salah satu perusahaan teknologi kenamaan. Dibangun oleh Bill Gates dan Paul Allen, Microsoft kini menjelma menjadi salah satu perusahaan teknologi raksasa.

Beragam inovasi dan produk yang diluncurkan oleh perusahaan yang berbasis di Redmond itu kerap menuai kesuksesan. Bahkan, beberapa di antaranya begitu dikenal oleh pengguna, seperti sistem operasi Windows.

Friday, December 23, 2016

Kenapa Umar bin Khatab Ditakuti Setan?


UMAR bin Khatab adalah salah satu dari empat khalifah yang dikenal karakternya yang tegas, bijaksana, kasar dan banyak ditakuti oleh kaum Quraisy pada saat itu.

Umar bin Khattab adalah khalifah kedua, dan mungkin terbesar dari semua khalifah Islam. Dia sejaman namun lebih berusia muda ketimbang Nabi Muhammad. Dan seperti juga nabi Muhammad, dia kelahiran Mekkah. Tahun kelahirannya tidak diketahui, tetapi menurut taksiran tahun ke-586 M.

Thursday, December 22, 2016

Rasulullah Menceritakan Kejadian Menjelang Kiamat Dalam Hadits Shahih

Ilustrasi Kiamat
Menjelang Kiamat, Angin Lembut Dari Yaman Beringsut Datang Kemudian Ka'bah Akan ihancurkan Lelaki Ini, Semua peristiwa tersebut akan terjadi kelak menjelang hari kiamat, dimana matahari akan terbit dari arah Barat dan disusul dengan munculnya binatang melata dari perut bumi. Munculnya matahari dari arah barat menjadi satu peringatan telah tertutupnya seluruh amal baik manusia, setelah itu muncullah binatang melata dari perut bumi yang disusul dengan berkelebatnya angin lembut yang datang dari Yaman.

Langkah Seorang Lelaki Ke Masjid Untuk Sholat Subuh Berjamaah

Sholat Subuh Berjamaah
Buat sahabatku para pembaca yang dirahmati Allah Subhanallahiwata'ala, Sholat Subuh memiliki hitungan rakaat paling sedikit tapi menjalankannya kadang terasa luar biasa beratnya.

Para pemuda yang mengaku gagah karena telah menaklukan puncak gunung pun belum tentu mereka kuat bangun di pagi buta untuk sholat subuh berjamaah di masjid, dengan alasan “masih ngantuk” dan segudang alasan lainnya.

Wednesday, December 21, 2016

Hadiah Haji Gratis Buat Aiptu Sutisna


Aiptu Sutisna, anggota polisi lalu lintas Polda Metro Jaya, diberi penghargaan oleh Dubes Arab Saudi Osama bin Al Mohammed Al-Shuaibi di kantornya di Jl Rasuna Said, Setiabudi, Jakarta Selatan. Penghargaan itu berbentuk piagam dan hadiah naik haji gratis.

Sutisna merupakan anggota polantas yang dicakar dan dimaki oleh pegawai Mahkamah Agung, Dora Natalia Singarimbun, saat bertugas di Jatinegara Barat, Jakarta Timur, beberapa waktu lalu.

Asal Mula "Om Telolet Om"

Bus yang membunyikan klakson "Telolet"

Jika Anda membuka media sosial saat ini, linimasa Anda mungkin akan dipenuhi dengan guyonan lucu 'om telolet om'. Sebagian mulai mengeluh 'Aduh apa sih!' tapi sebagian lagi ikut dalam keriangannya. Hingga berita ini (21 Desember 2016) ditulis, 'om telolet om' sudah disebut 445.000 kali di Twitter (menjadi salah satu topik populer dunia) dan juga disinggung lebih dari 80.000 kali di Facebook.

"Fenomena Om telolet Om membuat saya gembira karena ternyata masih banyak orang asik di dunia ini. Seneng ya seneng aja gituuuu.....," cuit fotografer @arbainrambey.

Tuesday, December 20, 2016

Ciri-ciri Dajjal & Imam Mahdi


Akhir-akhir ini banyak kaum muslimin yang tidak peduli dengan fitnah yang akan datang di akhir zaman. Dajjal dan Imam Mahdi hanya menjadi fenomena yang dianggap hanya sekedar mitos. Bahkan yang lebih parah banyak yang menganggap Dajjal dan Imam Mahdi itu tidak ada. Sehingga banyak sekali dari manusia yang melupakannya dan tidak pernah peduli untuk membicarakannya.

Monday, December 19, 2016

Tashyahud Sesuai Hadits Shahih


Assalamualaikum Warrohmatullahiwabarokatuhu,
Buat sobat blogger yang budiman, berikut kita bahas mengenai seputar tashyahud didalam Sholat sesuai dengan hadits shahih. Ada beberapa point penting yang harus kita perhatikan saat kita tasyahud.

Friday, December 16, 2016

Email Perusahaan untuk lamaran kerja

Seiring perkembangan jaman perusahaan-perusahaan bonafit menyediakan fasilitas untuk melamar via email. Selain lebih praktis, melamar via email juga menguntungkan pklhak perusahaan.

Perusahaan bisa dengan cepat mencari data yang disimpan di database.
Berikut ini alamat-alamat email perusahaan bonafit tersebut untuk melamar kerja:

Thursday, December 15, 2016

Khutbah Jum'at - Ketika Fitnah Melanda



Massyirol muslimin rakhimakumullah,
Seringkali kita mendengar kata, Fitnah itu lebih kejam dari pembunuhan. Sementara kata fitnah didalam Al Qur’an sendiri “Al fitnatu assyaddu minal qotl”, dalam bahasa Indonesia fitnah itu lebih keji dari pembunuhan, akan tetapi yang dimaksud disini bukan yang kita artikan dalam bahasa Indonesia tersebut, fitnah yang dimaksud melainkan kekufuran, kesyirikan, dan kekacauan yang ditimbulkan oleh orang musyrik terhadap orang Islam, itu yang lebih buruk dari pembunuhan.

Sunday, December 4, 2016

Amalan Surat Al Ikhlas sesuai Hadits Shahih

Surat al-Ikhlas atau Qul Huwallahu Ahad barangkali adalah surat favorit bagi kebanyakan orang (muslim tentunya). Sebab surat ini sangat pendek dan mudah dihafalkan. Karena itu banyak yang menggunakan surat ini untuk mengisi bacaan surat-surat setelah al-Fatihah pada sholat. Apakah anda juga begitu?

Supaya Tidur dijaga Malaikat


Tidur memang aktivitas rutin di malam hari yang dilakukan oleh hampir seluruh makhluk hidup. Ya, malam dijadikan untuk beristirahat dari penatnya bekerja seharian. Malam, adalah waktu yang tepat bagi kita menjernihkan kembali pikiran untuk esok yang lebih baik.

Friday, November 25, 2016

Mandi Junub Saat Air Sedikit


Assalamualaikum Warrohmatullahiwabarokatuhu,
Para pembaca yang budiman, mungkin pernah diantara kita suatu malam kita mencampuri istri atau suami, begitu kita mau mandi ternyata listrik mati dan air di bak kosong. Atau disaat kita berpergian suatu saat kita junub karena mimpi, akan tetapi tidak ada air. Bagaimanakah Islam mengajarkan cara terbaik yang harus kita tempuh?

Friday, November 18, 2016

Khutbah Jum'at - Kenapa Harus Ayat Al Maidah Ayat 51


Maasyiral muslimin rohkimakumullah,
Beberapa hari yang lalu Indonesia diramaikan dengan aksi damai tepatnya tanggal 4 November yang lalu, akibat dari sesuatu yang dianggap sebagai penistaan yang dilakukan oleh kandidat Gubernur Jakarta Ahok.

Sunday, November 13, 2016

Cara Upload Software di Blog via MediaFire


Hampir semua netter atau pengguna Internet dimana pun berada sangat menyukai kegiatan "download", entah itu download software, mp3, video, gambar, game, ebook atau file file lain yang merasa perlu untuk didownload. 

Untuk membuat link download, sebenarnya ada berbagai alternatif . Jika anda pemilik blog yang ingin meyediakan link / tombol download bagi pengunjung, maka tak ada salahnya Anda mengetahui bagaimana cara membuat link download di blog dan tentunya akan ada variasi variasinya.

Friday, November 11, 2016

Manfaat Menghirup Air Melalui Hidung (Beristinsyaq) Saat Wudhu


Ketika berwudhu, biasanya banyak orang yang asal-asalan. Maksudnya, berwudhu itu hanya sekadar basah saja. Padahal bukan itu maksud dari berwudhu. Ya, wudhu bukan untuk membasahkan anggota wudhu saja. Melainkan, agar diri kita suci dan bersih dari segala noda.

Nah, salah satu kesalahan yang banyak dilakukan oleh seseorang ketika wudhu adalah saat menghirup air ke hidung. Ya, seharusnya air itu di hirup. Tetapi, banyak orang yang memasukkan jari saja ke hidung atau menyeka-nyeka ujung hidung.

Kadar Emas pada Medali



Memenangkan sebuah medali emas Olimpiade adalah sesuatu yang amat membanggakan bagi para atlet. Pasalnya, selain membuktikan diri sebagai yang terbaik di antara atlet dari negara-negara lain, medali emas yang diraih juga turut mengharumkan nama bangsa si atlet. 

Tuesday, October 25, 2016

Khutbah Jum’at – Ketika Usiaku Sudah 40 Tahun

 

“hatta idzabalagho asuddahu, wa balagho arba’ina sanatan qola, robbi au zi’ni, an askuronikmatakallati an’amta alayya, wa’ash lih li, fiy dzurriyyatih, inni tubtu ilaika, wainni minal muslimin”

Maasyirol Muslimin Rakhimakumullah,

Ada seorang penulis dari Mesir, dia menulis dibukunya, ketika umur dia 40 tahun (Hijriyah). Dia mengatakan: Aku sudah sampai puncaknya piramid, sekarang posisi aku sudah mau turun, jadi kalau seseorang sudah berjalan sampai dipuncak, sekarang dia tinggal turunnya.

Monday, October 17, 2016

Cara menulis angka atau huruf pada Photoshop 6


Terkadang buat pemula untuk menuliskan kata-kata berupa huruf dan angka didalam menu Photoshop versi 6 masih bingung dan kesulitan, karna biasanya hurufnya di default untuk pembuatan paragraph yang tidak biasa kita gunakan.

Friday, October 14, 2016

Siapakah Yakjuj, Makjuj dan Raja Zulkarnain?

Ilustrasi Yakjuj & Makjuj

Pada zaman dahulu, di masa Kenabian Ibrahim, hidup seorang raja yang saleh bernama Zulkarnain (Dzul Qarnain). Rakyat sangat menyukainya karena sang raja amat bijaksana. Pasca kepemimpinan Raja Namrud yang kejam, Zulkarnain hadir sebagai pengganti yang membawa kesejahteraan bagi rakyatnya. Tak hanya itu, Zulkarnain pun berkiprah besar dalam mendakwahkan agama tauhid yang dibawa Nabi Ibrahim.

Menurut kisah dari Ubaid bin Umair (tokoh dari kalangan tabi'in) bahwa Żul Qarnain adalah sepupu Nabi Khidr dari pihak ibu, bertepatan dengan masa Ibrahim dan Luth, dikatakan pula bahwa Khidr menjadi penasehat spiritualnya.

Sunday, October 9, 2016

Cara Mengunci Program Aplikasi di PC

Berikut trik Cara Mengunci Software Dan Program Penting di Windows. Jika sobat mempunyai Komputer sudah barang tentu banyak Software yang sudah terinstall di dalamnya, Baik itu Game, Aplikasi Pembukuan, dan program-program penting yang lainnya. Dan jika sobat ingin melindungi program-pragram tersebut dari orang lain agar tidak menggunakannya. Tidak ada salahnya untuk mencoba cara ini.

Sunday, September 25, 2016

Photo Bukti Umur Cowok Lebih Pendek Dari Cewek


Banyak penelitian yang mengatakan bahwa usia wanita rata-rata memang lebih panjang dari pria. Meskipun pastinya ada banyak sekali faktor yang menyebabkan perbedaan itu. 

Tapi, sebenarnya nggak perlu pembuktian yang melibatkan penelitian ilmiah kalau cuma ingin tahu alasan kenapa usia cowok relatif lebih pendek daripada cewek. Cukup lihat saja kebiasaan cowok dalam kesehariannya seperti foto berikut:

Friday, September 23, 2016

Meninggalkan Sesuatu Karena Allah Subhanallahiwata'ala


Di antara kaidah yang ditunjukkan oleh Al-Qur’an dan hadits Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam adalah barangsiapa yang meninggalkan sesuatu karena Allah Ta’ala, maka Allah Ta’ala akan menggantinya dengan sesuatu yang (jauh) lebih baik.

Dzikir Setelah Sholat Fardu Sesuai Hadits Shahih


Assalamualaikum Warrahmatullahiwabarokatuhi,
Para pembaca yang budiman, kali ini kita akan membahas tentang dzikir apa saja yang Rasulullah ucapkan selepas Sholat Fardu.

“Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat(mu), ingatlah Allah di waktu berdiri, di waktu duduk dan di waktu berbaring,” (An-Nisaa 103).

Secara gamblang, sudah disebutkan bahwa ada keutamaan dzikir sesudah shalat fardhu.Setelah menunaikan shalat, sebaiknyalah kita berusaha untuk menunaikan dzikir ini. Dan ini adalah dzikir yang dianjurkan oleh Rasul Muhammad Salallahualaihiwassalam.

Sunday, September 18, 2016

Kunci yang Ga' Banget


Kunci merupakan benda wajib yang selalu kita gunakan sehari-hari. Mulai dari pintu, kendaraan pribadi sampai laci semuanya kita berikan kunci. Hal tersebut bertujuan agar barang-barang kita aman dari orang yang tidak bertanggung jawab.

Thursday, September 15, 2016

Khutbah Jum’at – Kewajiban Seorang Hamba


“Faman ya’lam misqoladzarotin khoiroy yaroh”
“Wamay ya’lam mitsqoladzarotin sayroy yaroh”

Maasyirol Muslimin Rakhimakumullah,
Tatkala seseorang diberi fasilitas dalam kehidupan ini, dia bekerja disebuah perusahaan entah menduduki jabatan apa, tapi dia diberi gaji, diberi fasilitas, namun fasilitas itu tidak gratis. Ada tuntutan agar mereka yang menerima fasilitas untuk mengerjakan tugas-tugas yang diberikan kepadanya. Dia harus bekerja dengan baik, dia harus masuk kekantor di dalam waktu yang sudah ditentukan.  Menjalankan kewajiban-kewajibannya dengan catatan dia menerima fasilitas itu.

Friday, September 9, 2016

Nasehat Imam Ghazali yang Penuh Makna


Imam Al-Ghazali pernah memberi nasehat kepada murid beliau tentang apa yang paling dekat, paling jauh, paling berat, paling besar, paling ringan, dan paling tajam.

Jika kita renungkan, nasehat tersebut adalah nasehat yang sangat sarat makna. Jika seorang muslim menyadari apa yang disampaikan oleh Imam al-Ghazali, Insya Allah ia akan menjadi muslim yang baik di dunia dan akhirat.

Thursday, August 25, 2016

Pengertian SEO dalam dunia Blogger

Istilah "SEO" dalam dunia blogger
Kalau anda pernah melakukan pencarian website di Google, Yahoo!, Bing, atau mesin pencari lainnya, anda akan melihat daftar website yang relevan dengan pencarian anda. Mesin pencari mengurutkan hasil pencarian tersebut bukan secara acak, tetapi berdasarkan tingkat relevansi dan kualitas website.

Kenapa Atlet Olimpiade Selalu Gigit Medali saat Difoto?


Pose foto menggigit medali emas, sudah mendarah daging dan jadi kebiasaan para pemenang lho. Sadar kah Anda, setiap kali mendapat medali emas, seorang atlet olimpiade selalu menggigit medali tersebut.

Khutbah Jum’at - Hakikat Dunia


“Ka ’annahum yauma yarounaha, lam yalbashu illa, asyiyatan aw duhaha”.
(QS An Naziat Ayat 46)
Ama ba’du

Maasyirol muslimin Rakhimakumullah,
Dengan mengenal sesuatu, hal itu membuat kita mengetahui bagaimana sikap kita terhadap sesuatu. Ibarat seseorang yang akan membeli HP, sekarang ini HP ada yang asli, ada yang KW1, KW2, macam-macam. Ketika dia pegang HP dan dia tau HP ini asli, maka dia akan bayar berapapun harganya. Karna dia tau ini asli. Tapi ada orang yang tidak mengerti dibilang orang ini HP asli, dia bayar mahal, sesampai dirumah nangis dia, kenapa? Kena tipu, begitupula dengan kehidupan dunia ini. Tidak sedikit diantara hamba-hamba Allah yang bayar mahal untuk dunia yang akan dia tinggalkan.

Friday, August 19, 2016

Alasan Kenapa Jepang Menyerang Pearl Harbor Amerika

Kehancuran Pangkalan Militer Amerika Serikat di Pearl Harbor 

Terkadang kita berpikir kenapa Negara Jepang yang dari ukurannya hanya 85% dari pulau Sumatera, bisa menguasai dunia di zaman Perang Dunia II dulu? Bahkan berhasil menghancur leburkan Pangkalan militer terbesar Amerika saat itu di Pearl Harbor. Sungguh sebuah pertanyaan dibenak kita saat ini.

Thursday, August 18, 2016

History Kemerdekaan Indonesia


Buat sobat yang belum paham tentang sejarah Kemerdekaan Indonesia, sebelum jauh memahami tentang sejarah negara orang lain, ISIS, Kerajaan Romawi, Persia atau lainnya, ada baiknya menyimak ringkasan tentang perjalanan Kemerdekaan Negara kita Republik Indonesia tercinta ini.

Wednesday, August 17, 2016

Asal Mula Nama Indonesia


Nama Indonesia muncul pertama kali di masa penjajahan Belanda. "Pencipta" kata ini adalah George Samuel Windsor Earl, seorang pengacara kelahiran London, yang bersama James Richardson Logan, seorang pengacara kelahiran Scotlandia, menulis artikel sebanyak 96 halaman di Journal of the Indian Archipelago and Eastern Asia No. 4, tahun 1850 dengan judul "The Ethnology of the Indian Archipelago: Embracing Enquiries into the Continental Relations of the Indo-Pacific Islanders." 

Ban Mobil Offroad Terbaik


Nah sekarang giliran para pecinta off-road, dalam kegiatannya Off-road selain membutuhkan mental dan skill serta keberanian dari pengendara, kendaraanpun juga harus didukung dengan kendaran khusus off-road, biasanya mereka juga mempertimbangkan roda apa yang bagus digunakan untuk melakukan kegitan atau hobby yang memicu andrenalin ini, nah disini ada 10 roda off-road pilihan yang biasa digunakan oleh para off-roader dunia. roda-roda off-road tersebut yaitu:

Pengunaan Ban Offroad (A/T atau M/T) pada Mobil Biasa

Ban M/T pada mobil biasa
Ini Syaratnya Jika Pakai Ban A/T atau M/T di Mobil Biasa. Pada dasarnya, penggantian ban memang harus disesuaikan dengan kebutuhan.

Ban A/T atau All Terrain memang ditujukan untuk penggunaan di berbagai medan jalan. Mulai dari aspal biasa, hingga jalanan yang bertipe sedikit off-road.

Tuesday, August 16, 2016

Islam Menilai Sosok Nyi Roro Kidul


Hampir semua penduduk Pulau Jawa, dan bahkan masyarakat Indonesia pada umumnya percaya jika Laut Kidul (Pantai Selatan) dari dulu hingga saat ini dikuasai oleh sesosok mahluk ghaib bergelar Kanjeng Ratu Kidul atau Nyi Roro Kidul. Kepercayaan atau mitos yang berkembang ini telah lama ada di kalangan masyarakat kita. Sosok perempuan yang menjadi pemimpin dari kerajaan ghoib itu pun sudah identik dengan mitologi masyarakat Indonesia.

Monday, August 15, 2016

Kisah 7 Orang Ashabul Kahfi dengan Seekor Anjingnya

Ilustrasi 7 orang Ashabul Kahfi dan seekor anjingnya

Kisah Ashabul Kahfi (أصحاب الكهف‎) merupakan suatu kisah benar mengenai 7 orang pemuda yang tertidur di dalam sebuah gua. Di dalam Al-Quran, dari ayat 9 hingga 26; Surah Al-Kahfi, diceritakan kisah beberapa orang pemuda beriman yang telah melarikan diri ke sebuah gua dan bagaimana Allah Subhanallahu Wata'ala tidurkan mereka selama 309 tahun.

Ekspedisi Gunung Prau Dieng Wonosobo


PENDAHULUAN

Asslamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuhu
Salam petualangan buat sobat sekalian. Kali ini penulis ingin berbagi cerita saat ekspedisi ke Gunung Prau di daerah Dieng Wonosobo (Jawa Tengah). Seperti biasa kami melakukan ekspedisi ini bertiga (saya, istri/bunda dan anak saya/Deksa) serta mobil kendaraan kami yang selalu membawa kami dalam ekspedisi.

Kisah Cinta Nabi Sulaiman dan Ratu Balqis

Reruntuhan Kerajaan Saba

Nabi Sulaiman adalah seorang nabi dan raja yang saleh. Allah memberi mukjizat kepadanya sehingga dapat memahani bahasa binatang dan menundukkan bangsa jin. Beliau sangat berwibawa dan ditakuti semua anak buahnya.

Thursday, August 11, 2016

Cara Membuat Artikel Terkait dibawah Postingan dalam Blog


Assalamualaikum ww. Sobat Blogger,
Kali ini penulis ingin berbagi cara menampilkan "Artikel Terkait" dibawah setiap postingan didalam blog kita. Hal ini berguna agar blog kita semakin sering dibuka-buka oleh pengunjung. Biar semakin banyak "PPC" Pay Per Click nya.

Cara Membuat Artikel Yang Sering di Baca Berjalan Otomatis


"Entri Populer"  atau biasa disebut "Popular Entry" atau dalam bahasa kita disebut juga artikel yang sering dibaca oleh pengunjung terkadang terlihat monoton dan kurang menarik bagi seorang pengunjung untuk membukanya. Untuk itu kita akan membuat widget artikel yang sering dibaca tersebut bisa bergerak ke atas atau kebawah secara otomatis.

Cara Membuat Artikel Terbaru pada Blog


Jika Anda belum memasang widget artikel terbaru/recent post di blog Anda, maka sekarang adalah saat yang tepat untuk membuatnya. Tapi tunggu dulu, sebelumnya lebih baik jika Anda mengetahui terlebih dahulu, apa itu widget recent post, dan apa pula fungsinya.

Manfaat Propolis


Pengertian Propolis
Propolis berasal dari bahasa yunani yaitu pro yang berarti sebelum dan polis adalah kota.

Tangung jawab dari propolis sebagai penghalang serta pengusir bakteri, kuman, virus masuk ke sarang lebah dimana disarang lebah terdapat telur lebah serta ratu lebah, saking ampuhnya propolis melindungi sarang lebah dari berbagai macam serangan bakteri, kuman, serta virus, pernah ditemukan seekor tikus mati yang terperangkap di sarang lebah, masyaAllah selama lima tahun tikus tersebut tidak mengalami kebusukan, jadi tidak heran kalau propolis menjadi perbincangan yang seru di seluruh dunia sebagai obat berbagai macam penyakit.

Tuesday, August 9, 2016

Pencegahan dan Pengobatan Kembung dan Mencret Pada Kelinci


Pendahuluan
Mencret pada kelinci biasanya disertai dengan kembung pada perut kelinci, jika tidak diobati maka kelinci tersebut bisa mati dalam keadaan kembung. Meskipun susah untuk dideteksi, tapi bukan berarti tidak ada tanda tandanya sama sekali.

Kisah Rasulullah Pernah Terkena Sihir dan Diracun orang yahudi


Sihir merupakan barang dagangan orang-orang yahudi. Oleh karena itu, Allah Ta’ala berfirman:

{وَاتَّبَعُوا مَا تَتْلُو الشَّيَاطِينُ عَلَى مُلْكِ سُلَيْمَانَ وَمَا كَفَرَ سُلَيْمَانُ وَلَكِنَّ الشَّيَاطِينَ كَفَرُوا يُعَلِّمُونَ النَّاسَ السِّحْرَ}

“Dan mereka mengikuti apa yang dibaca oleh syaitan-syaitan pada masa kerajaan Sulaiman (dan mereka mengatakan bahwa Sulaiman itu mengerjakan sihir), padahal Sulaiman tidak kafir (tidak mengerjakan sihir), hanya syaitan-syaitan lah yang kafir (mengerjakan sihir). Mereka mengajarkan sihir kepada manusia …” (QS. Al-Baqarah : 102)

Friday, August 5, 2016

Khalifah Utsman Berbuka Puasa Dengan Rasulullah di Surga


Semalam, usai Khalifah Utsman bin Affan melakukan shalat malam, dan membaca Al-Qur’an sebanyak seperti biasanya, kemudian beliau bersujud dan menjatuhkan diri dihadapan Rabbnya sambil bermohon dan berdo’a. Setelah itu beliau pergi ke  tempat tidurnya, lalu dalam tidurnya itu dilihatnya Rasulullah Shallahu Alaihi Wa Sallam, mengatakan kepada dirinya, “Datanglah berbuka bersama kami besok, hai Utsman!”.

Wednesday, August 3, 2016

Keajaiban Sedekah - Amplop Titipan Ustadz


Peristiwa ini saya alami sekitar tiga tahun yang lalu. Hanya satu bulan setelah anak saya yang kedua lahir, saya menganggur—perusahaan memberhentikan semua karyawannya (termasuk saya) begitu saja, tanpa memberikan pesangon sepeserpun. Kehilangan pekerjaan, tidak punya tabungan sama sekali, dan dengan orang anak yang masih kecil, sesaat kehidupan kadang kala seperti ingin berhenti.

Tuesday, August 2, 2016

Lebih Baik Jomblo Tau-Tau Nikah, Daripada Pacaran Tapi Gak Nikah-Nikah


Jomblo itu tidak enak tapi tidak enaknya cuma kadang-kadang, tidak enaknya pas lagi diledikin sama temen-teman dan ketika malam minggu karena semua yang punya pasangan pada keluar buat kencan, selebihnya semuanya nyama-nyaman aja menjadi jomblo.

Kalaupun boleh diberi pilihan, kamu pasti memilih untuk lama menjomblo tidak terdengar pacaran tapi langsung nikah. Daripada pacaran tapi tak juga nikah-nikah.